4 Cara Mudah Booking Tiket Lion Air
Cara melakukan reservasi lion air dengan system baru di jabarkan dengan lengkap dengan beberapa gambar penunjang untuk memudahkan bagi Agen penjualan ticket yang sudah menjadi Agen resmi Lion Air. Jika anda belum menjadi agent resmi atau anda adalah penumpang yang memerlukan tiket murah lion silahkan menghubungi Agen Resmi Ticketing.
Langkah pertama :
Masuk ke agent portal
Disistem reservasi Lion Air juga disediakan pilihan bahasa, tentu juga pilihan bahasa Indonesia juga terdapat dalam system, langkah berikut sesuai urutan adalah :
Kali ini kami memberi contoh menggunakan bahasa inggris karena itu merupakan bahasa internasional dan jangan bilang kalo anda ga bisa bahasa ini (kursus or ambil kamus) adalah pilihan yang tepat mengatasi solusi anda
Langkah kedua ( Reservasi / Booking ) :
Langkah Ketiga (Mengambil Seat ) :
Langkah Keempat ( Memasukkan Nama Penumpang) :
Langkah pertama :
Masuk ke agent portal
Disistem reservasi Lion Air juga disediakan pilihan bahasa, tentu juga pilihan bahasa Indonesia juga terdapat dalam system, langkah berikut sesuai urutan adalah :
- Pilih Bahasa
- Masukan User name
- Masukan password
- Klik login
Kali ini kami memberi contoh menggunakan bahasa inggris karena itu merupakan bahasa internasional dan jangan bilang kalo anda ga bisa bahasa ini (kursus or ambil kamus) adalah pilihan yang tepat mengatasi solusi anda
Langkah kedua ( Reservasi / Booking ) :
- Pilih/Klik menu Create Booking
- Klik pilihan One way / Return ( sekali jalan atau pulang pergi )
- Pilih kota asal dan dan kota tujuan anda
- Pilih tanggal keberangkatan ( Jika return pilih juga tanggal kepulangan)
- Pilih jumlah penumpang ( Jika ada ada anak maupun infant(bayi) silahkan di pilih juga )
- Baru kemudian anda klik SEARCH
Langkah Ketiga (Mengambil Seat ) :
- Silahkan anda pilih /klik jam penerbangan disesuaikan dengan permintaan penumpang dan ketersedian yang tertera di system.
- Harga akan secara otomatis tertera di system.
- Baru kemudian Klik COUNTINUE
Langkah Keempat ( Memasukkan Nama Penumpang) :
- Silahkan klik pilihan Mr/Mrs/Ms
- Masukan nama penumpang sesuai Identitas sesuai peraturan pemerintah
- Masukan juga no telepon penumpang dan momer telepon kantor anda sebagai agen tiket. ( Hal ini penting jika terjadi perubahan jadwal penerbangan maka akan lebih mudah bagi anda maupun pihak lion air memberitahu tentang perubahan jadwal)
- Klik pilihan HOLD untuk memunculkan time limit
- Langkah terakhir adalah Klik COUNTINUE, maka akan keluar kode booking . Mudah kan selamat mencoba…!!
No comments:
Post a Comment